Sabtu, 26 November 2011

sekilas..

Pavlov..
Nama kepanjangan pavlov ialah: ivan petrovich pavlov.
Pavlov adalah ahli fisiologi dari rusia, paling terkenal untuk menunjukkan konsepnya mengenai refleks yang dikondisikan. Dalam percobaan yang terkenal, dia menunjukkan bahwa seekor anjing yang lapar dilatih untuk menghubungkan bunyi bel dengan makanan akan mengeluarkan air liur bila mendengar bunyi bel walaupun tidak ada makanan. Pavlov juga membuktikan bahwa sistem saraf memainkan peran penting dalam pencernaan. Tahun 1904, dia  mendapatkan hadiah nobel dalam bidang Fisiologi atau kedokteran.

Lahir: 14 september 1849 , di ryazan, rusia.
Meninggal : 27 february 1936, di leningrad, rusia.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar